Sinopsis
Cerita berawal di Tokyo, Jepang, seorang gadis SMU bernama Higurashi Kagome. Dia sedang mencari kucingnya Buyo yang jatuh ke sumur keramat, karena adiknya takut untuk masuk.
Pada saat Kagome sampai di mulut sumur tersebut, siluman kelabang atau Mukade Joro muncul dari dalam Hone-kui no Ido atau Sumur Pemakan Tulang dan menyerangnya. Siluman tersebut menyerang Kagome yang ternyata memiliki Bola Empat Arwah (四魂の玉 Shikon no Tama) di dalam tubuhnya, dan berkeinginan untuk merebutnya.
Kagome kemudian diseret ke dalam masa Sengoku atau Sengoku Jidai. Kagome yang bingung dengan keadaan sekitar yang berubah menjadi hutan, berusaha untuk mencari jalan keluar dan melihat sebatang pohon keramat (Goshinboku), di sana Kagome melihat seorang laki-laki berambut perak dan memiliki kuping yang tidak lazim di atas kepalanya.
Kagome yang penasaran lalu mendekati laki-laki tersebut dan memegang kupingnya yang aneh, tiba-tiba ia diserang oleh penduduk desa yang mengira Kagome adalah jelmaan siluman rubah.
Kagome kemudian bertemu dengan seorang Miko (biarawati Shinto) tua yang bernama Kaede, dan menyadari bahwa Kagome adalah reinkarnasi dari Kikyo, kakak perempuan Kaede (dan juga biarawati berilmu tinggi) yang telah meninggal dunia dan jasadnya dibakar bersama Shikon no Tama.
Kaede menceritakan bagaimana 50 tahun yang lalu, seorang han’yō (setengah siluman) bernama InuYasha berusaha mencuri Shikon no Tama dari Kikyo. Dengan terluka parah, Kikyo berhasil melepaskan panah, untuk menyegel InuYasha dan membuat InuYasha tidur abadi dan tidak bisa dicabut panahnya, kecuali oleh orang yang sekuat Kikyo sendiri.
Lalu datanglah Kagome dari masa yang sekarang dan mencabut segel InuYasha yang tertidur, karena siluman Mukade Joro muncul kembali. InuYasha yang bangun kembali, bersikap tidak bersahabat dengan kagome yang mirip dengan Kikyo.
Pada suatu hari muncullah sekelompok orang jahat yang mau merebut Shikon no Tama, dan ternyata pemimpin mereka sudah mati dan dirasuki oleh siluman gagak atau Shibugarasu.
Karena ingin mengalihkan perhatian Shibugarasu, maka Kagome melempar Shikon no Tama keluar dan akhirnya di telan oleh Shibugarasu sehingga menjadi lebih kuat dan menyerang seorang anak kecil, InuYasha yang tidak sabaran, mengeluarkan jurusnya dan membuat Shibugarasu hancur serta anak kecil itu jatuh ke sungai.
Kagome yang menyelamatkannya, lalu melihat Shibugarasu kembali ke wujud semula dengan bantuan Shikon no Tama, dan terdapat kaki Shibugarashu yang tertinggal pada baju anak tersebut, maka kagome melepaskan anak panahnya sambil mengikatkan kaki Shibugarasu ke panahnya, dan berhasillah shibugarasu di panah bersamaan dengan Shikon no Tama sehingga pecahlah Shikon no Tama tersebut sampai berkeping-keping dan terpencar keseluruh tempat.
Lalu dimulailah petualangan InuYasha dan Kagome dalam mencari Bola Empat Arwah yang sudah menjadi pecahan. Satu-per satu kelompok InuYasha dan Kagome bertambah, dari Shippo, Miroku, dan yang terakhir Sango bersama Kirara sambil melawan musuh-musuh yang bermunculan.
Info
Download InuYasha (TV)
Link Batch
Nonton InuYasha (TV) Sub Indo
InuYasha Episode 166-167 (END)
InuYasha Episode 165
InuYasha Episode 164
InuYasha Episode 163
InuYasha Episode 162
InuYasha Episode 161
InuYasha Episode 160
InuYasha Episode 159
InuYasha Episode 158
InuYasha Episode 157
InuYasha Episode 156
InuYasha Episode 155
InuYasha Episode 154
InuYasha Episode 153
InuYasha Episode 152
InuYasha Episode 151
InuYasha Episode 150
InuYasha Episode 149
InuYasha Episode 147-148
InuYasha Episode 146
InuYasha Episode 145
InuYasha Episode 144
InuYasha Episode 143
InuYasha Episode 142
InuYasha Episode 141
InuYasha Episode 140
InuYasha Episode 139
InuYasha Episode 138
InuYasha Episode 137
InuYasha Episode 136
InuYasha Episode 135
InuYasha Episode 133-134
InuYasha Episode 132
InuYasha Episode 131
InuYasha Episode 130
InuYasha Episode 129
InuYasha Episode 128
InuYasha Episode 127
InuYasha Episode 126
InuYasha Episode 125
InuYasha Episode 124
InuYasha Episode 123
InuYasha Episode 122
InuYasha Episode 121
InuYasha Episode 120
InuYasha Episode 119
InuYasha Episode 118
InuYasha Episode 117
InuYasha Episode 116
InuYasha Episode 115
InuYasha Episode 114
InuYasha Episode 113
InuYasha Episode 112
InuYasha Episode 111
InuYasha Episode 110
InuYasha Episode 109
InuYasha Episode 108
InuYasha Episode 107
InuYasha Episode 106
InuYasha Episode 105
InuYasha Episode 104
InuYasha Episode 103
InuYasha Episode 102
InuYasha Episode 101
InuYasha Episode 100
InuYasha Episode 99
InuYasha Episode 98
InuYasha Episode 97
InuYasha Episode 96
InuYasha Episode 95
InuYasha Episode 94
InuYasha Episode 93
InuYasha Episode 92
InuYasha Episode 91
InuYasha Episode 90
InuYasha Episode 89
InuYasha Episode 88
InuYasha Episode 87
InuYasha Episode 86
InuYasha Episode 85
InuYasha Episode 84
InuYasha Episode 83
InuYasha Episode 82
InuYasha Episode 81
InuYasha Episode 80
InuYasha Episode 79
InuYasha Episode 78
InuYasha Episode 77
InuYasha Episode 76
InuYasha Episode 75
InuYasha Episode 74
InuYasha Episode 73
InuYasha Episode 72
InuYasha Episode 71
InuYasha Episode 70
InuYasha Episode 69
InuYasha Episode 68
InuYasha Episode 67
InuYasha Episode 66
InuYasha Episode 65
InuYasha Episode 64
InuYasha Episode 63
InuYasha Episode 62
InuYasha Episode 61
InuYasha Episode 60
InuYasha Episode 59
InuYasha Episode 58
InuYasha Episode 57
InuYasha Episode 56
InuYasha Episode 55
InuYasha Episode 54
InuYasha Episode 53
InuYasha Episode 52
InuYasha Episode 51
InuYasha Episode 50
InuYasha Episode 49
InuYasha Episode 48
InuYasha Episode 47
InuYasha Episode 46
InuYasha Episode 45
InuYasha Episode 44
InuYasha Episode 43
InuYasha Episode 42
InuYasha Episode 41
InuYasha Episode 40
InuYasha Episode 39
InuYasha Episode 38
InuYasha Episode 37
InuYasha Episode 36
InuYasha Episode 35
InuYasha Episode 34
InuYasha Episode 33
InuYasha Episode 32
InuYasha Episode 31
InuYasha Episode 30
InuYasha Episode 29
InuYasha Episode 28
InuYasha Episode 27
InuYasha Episode 26
InuYasha Episode 25
InuYasha Episode 24
InuYasha Episode 23
InuYasha Episode 22
InuYasha Episode 21
InuYasha Episode 20
InuYasha Episode 19
InuYasha Episode 18
InuYasha Episode 17
InuYasha Episode 16
InuYasha Episode 15
InuYasha Episode 14
InuYasha Episode 13
InuYasha Episode 12
InuYasha Episode 11
InuYasha Episode 10
InuYasha Episode 9
InuYasha Episode 8
InuYasha Episode 7
InuYasha Episode 6
InuYasha Episode 5
InuYasha Episode 4
InuYasha Episode 3
InuYasha Episode 2
InuYasha Episode 1
Streaming Nonton InuYasha Episode 1 Sub Indo TANPA IKLAN lengkap streaming kualitas terbaik, download anime InuYasha Episode 1 batch 480p 720p 1080p, Download InuYasha Episode 1 Sub Indo, Nonton InuYasha Episode 1, Download dan Streaming InuYasha Episode 1 Subtitle Indonesia, InuYasha Episode 1 Subtitle Indonesia